Senin, 26 Januari 2009

Kardel Sharpeye - Dwarfen Sniper

Kardel Sharpeye, siapa sih yang tidak tau penembak jitu yang satu ini? Hero yang berwujud kakek-kakek berjubah ini mempunyai kekuatan luar biasa. Kardel adalah hero range terjauh di Dota (770 range) mengakibatkan bisa menyerang tower tanpa harus diserang Tower. wew

Skill Build : 3, 2, 3, 2, 3, 4, 3, 2, 2, 1, 4, 1, 1, 1, +, 4, +, +, +, +, +, +, +, +, +


Take Aim Berguna dari awal, karena awalnya kardel hanya bisa 550 range. Scatter Shot awal-awal tidak diperlukan, karena mana terbatas. jadi ambil Headshot. Langsung ambil Assassinate (Lv.6) jika musuh sekarat, pulang dan tidak terkejar, inilah jalan keluarnya.

Primary Item Build 1 :






Wraith Band 2, Power Tread. item ini untuk cari aman karena Kardel hero berkembang.

Strategy 1:
cicil musuh dengan seranganmu. sampai darah musuh kurang dari 1/2, skill 1 bila musuh sekarat dan pulang, langsung skill 4 dan musuh mati ditanganmu.

Primary Item Build 2 :






bila 2 item diatas sudah dibeli, jangan harap musuh (melee) mau mendekati bahkan menyentuhmu. PERIH!

Strategy 2:
dekati musuh sedekat mungkin dan serang. saat dia sekarat, pulang dan tidak terkejar lagi, langsung gunakan skill 4.

Optional Item / Last Item :






Cranium Basher membuat lawan sulit mendekat dan pulang karena bash-nya. Hyperstone untuk semakin cepat attack speednya. jangan coba beli Divine Rapier kalau belum merasa hebat dan tak terkalahkan.

Strategy 3:
sama seperti strategi 2 dan lebih mudah.

1 komentar:

Anonim mengatakan...

update terus donk